Tak sedikit orang yang beranggapan bahwa perempuan cantik adalah yang kutilang alias kurus, tinggi dan langsung. Oleh karenanya mereka berlomba-lomba "menguruskan" badan. Terlebih pasa usia remaja dan dewasa awal.
Hal ini pun pernah terjadi semasa aku duduk di bangku SMP.